Directions
0/0 steps made- Goreng kentang, lalu haluskan
- Masukkan daun bawang dan kaldu jamur, aduk rata
- Bentuk bulat pipih
- Celupkan ke putih telur
- Goreng sampai kecoklatan, angkat
- Sajikan.
- Resep Masakan Parkedel Kentang Kornet ala rumahan yang sederhana dan lezat dari komunitas memasak terbesar indonesia! Disinilah tempatnya kumpulan resep masakan enak sebagai masakan sehari-hari.
Join the discussion