Directions
0/0 steps made- Panaskan kukusan. Kocok gula, telur, vanili sampai mengembang.
- Masukkan singkong yang sudah diparut, tambahkan juga terigu dan susu yang sudah diayak.
- Aduk rata lalu tambahkan minyak sayur.
- Siapkan loyang yang sudah diolesi sedikit margarin atau minyak.
- Kukus brownies dengan api sedang kurang lebih 40 menit. Angkat, dinginkan, dan brownies singkong siap disajikan.
- Resep Masakan Brownies Singkong ala rumahan yang sederhana dan lezat dari komunitas memasak terbesar indonesia! Disinilah tempatnya kumpulan resep masakan enak sebagai masakan sehari-hari.
Join the discussion